Bahaya Penggunaan Galon BPA yang Picu Masalah Janin dan Perkembangan Anak

Fimela.com, Jakarta BPA atau Bisphenol A merupakan zat kimia yang sejak 1940-an sudah digunakan untuk membuat plastik polikarbonat dan resin epoksi. BPA awalnya banyak dipakai untuk memproduksi barang rumah tangga, seperti botol minum, tempat makan, mainan anak, pipa air, termasuk galon air minum.  Namun, saat ini penggunaan BPA sebagai kemasan pangan sudah dilarang di banyak…

Read More

Cara Mengatasi Hemoglobin Rendah Pada Anak

Fimela.com, Jakarta Hemoglobin memiliki peranan yang sangat penting di dalam tubuh manusia. Kelainan pada jumlah dan bentuknya dapat memiliki dampak yang sangat besar pada kesehatan orang dewasa maupun anak-anak. Terdapat beberapa cara untuk mengatasi kurangnya kadar hemoglobin pada anak, Berikut adalah pembahasannya.

Read More

Teknologi Pengolahan Pangan Lokal untuk Peningkatan Gizi dan Kemampuan Kognitif Anak

PERGIZI PANGAN Webinar Series 167Tema: Teknologi Pengolahan Pangan Lokal untuk Peningkatan Gizi dan Kemampuan Kognitif Anak Rabu, 20 September 2023Jam 14.00 – 16.00 WIB Sambutan pembukaan: Prof Dr Hardinsyah MS (Guru Besar Ilmu Gizi IPB University, Ketua Umum AIPGI, & Ketua Umum PERGIZI PANGAN Indonesia) Narasumber:1. Samsudi SGz MSi (Prodi Gizi, ITK Avicenna)Teknologi Pengolahan Pangan…

Read More

Polusi Buruk Bikin Anak Flu dan Batuk? Ketahui Gejala dan Cara Meredakannya Moms!

Setelah memahami gejala-gejala pilek, flu dan batuk, Moms bisa meredakannya dengan obat yang tepat, seperti bodrexin Flu dan Batuk yang halal dan sudah mendapatkan sertifikasi aman dari BPOM. bodrexin flu dan batuk pas dan efektif meredakan gejala flu dan batuk pada anak karena memiliki varian lengkap untuk meredakan flu, batuk, dan pilek anak sesuai gejalanya.…

Read More

Ketahui Bahaya “Prank” untuk Perkembangan Anak

Konten di media sosial sudah menjadi makanan sehari-hari. Influencer, selebriti, dan tokoh berpengaruh lainnya berlomba membuat konten menarik. Akan tetapi, muncullah konten prank yang meresahkan. Tidak sedikit influencer atau selebriti yang membuat konten prank kepada anak, seperti jahil untuk memberi kejutan hingga membohongi anak. Meskipun membuat anak terkejut dan menangis, konten seperti itu tetap banyak…

Read More

5 Tips Menjaga Kesehatan Anak di Tengah Polusi Udara

Jaga kebersihan rumah secara rutin untuk menghindari penumpukan debu dan partikel di dalam ruangan. Bisa gunakan Air purifier dengan filter HEPA (High Efficiency Particulate Air) dapat menjadi solusi untuk menjaga kualitas udara di dalam rumah. Alat ini membantu menghilangkan partikel-partikel berbahaya dan menjaga udara tetap bersih. Manfaat Air Purifier untuk kesehatan anak dapat membantu menjaga lingkungan dalam…

Read More

BlueBand Gaungkan Kampanye Sarapan Sehat dengan Omega 3 & 6 untuk Perkembangan Otak Agar Anak Cerdas

Fimela.com, Jakarta Fase emas pertumbuhan anak atau yang disebut golden age dimulai sejak kandungan hingga usia mereka dua tahun, yang disebut juga dengan 1000 hari pertama kehidupan.  Prof. Dr. Ir. Made Astawan, MS merupakan pakar teknologi pangan dan gizi di Indonesia menyampaikan jika otak anak berkembang 80 persen di dalam kandungan ibu, sisanya 20 persen…

Read More

Rokok Bisa Jadi Penyebab Anak Stunting?

Sahabat Sehat, perilaku merokok memiliki banyak dampak bagi kesehatan. Salah satunya, terhadap kejadian stunting pada anak yang ditunjukkan dengan tinggi badan tidak sesuai umur dibandingkan anak normal. Bagaimana kaitan antara keduanya? Merokok dan kejadian stunting Stunting masih menjadi masalah gizi utama di Indonesia. Persentase anak stunting masih tinggi yaitu 21,6% berdasarkan hasil Survei Status Gizi…

Read More

Kenali Ciri-Ciri Anak dengan Hemoglobin Rendah

Fimela.com, Jakarta Kesehatan anak merupakan prioritas utama bagi setiap orangtua. Salah satu hal penting yang perlu diperhatikan adalah kadar hemoglobin (Hb) anak. Dilansir dari Healthline, hemoglobin (HB) merupakan protein yang ada di dalam sel darah merah. Hemoglobin memiliki berbagai peran penting dalam tubuh, salah satunya yaitu mengikat dan mendistribusikan oksigen ke seluruh tubuh.  Ketika kadar hemoglobin…

Read More

4 Tips Menyikapi Anak Tantrum

Hai Sahabat Sehat! Siapa nih yang suka banget sama anak kecil? Melalui wajah dan tingkah lakunya membuat kamu yang melihatnya merasa happy. Tapi semua itu bisa sirna saat anak kecil tantrum. Tantrum adalah perilaku tidak terkendali pada anak yang menunjukkan berbagai reaksi seperti menangis, berteriak, merengek, menendang dan melempar benda di sekitarnya. Biasanya ini terjadi…

Read More